Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Kawal Vaksinasi Di Puskesmas

    Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Kawal Vaksinasi Di Puskesmas

    SUMENEP - Program Vaksinasi untuk masyarakat umum, lanjut usia (Lansia) yang berumur 60 tahun keatas serta booster untuk anak usia 6-11tahun di wilayah Koramil 0827/23 Giligenting Kodim 0827/Sumenep terus dilaksanakan. Khusunya di Kecamatan Giligenting Kabupaten Sumenep.

    Babinsa Koramil 0827/23 Giligenting Serma Abu Toyib bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan kepada petugas Vaksinasi dari Puskesmas yaitu dengan mendampingi dalam proses vaksin Covid-19 kepada lansia, masyarakat umum dan booster untuk anak tersebut. Rabu (27/04/2022)

    “Babinsa Koramil 0827/23 Serma Abu Toyib mengatakan hari ini melaksanakan kegiatan Vaksinasi Covid-19 untuk Lansia yang berusia 60 ke atas, masyarakat umum dan booster untuk anak usia 6-11tahun di wilayah Puskesmas Giligenting Kecamatan Giligenting Kabupaten Sumenep.

    Kehadiran Anggota babinsa juga untuk memastikan kelancaran dan ketertiban pelaksanaan vaksinasi di Puskesmas tersebut.

    “Saya berharap selama bulan ramadhan dalam pelaksanaan vaksinasi dari awal hingga selesai tidak ada kendala ataupun hambatan yang terjadi, ” terang Babinsa Koramil Giligenting, ” Serma Abu Toyib.

    Serma Abu Toyib menjelaskan Babinsa selalu melaksanakan pendampingan dan pemantauan dalam setiap kegiatan Vaksinasi.

    “Untuk mengantisipasi segala kemungkinan yang terjadi sehingga bila ada hal-hal menonjol Babinsa dan unsur terkait bisa segera memberikan tindakan dengan cepat, ” tegas Babinsa Serma Abu Toyib.

    SUMENEP
    YUDIK

    YUDIK

    Artikel Sebelumnya

    Klasifikasi Santri Menurut Kiai Zuhri Zaini;...

    Artikel Berikutnya

    Aksi Sosial Babinsa Koramil Batu putih Bantu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

    Ikuti Kami